Jumat, 27 Januari 2012

penyakit Scabies atau Kutu Air

Penyakit Scabies
Scabies adalah kondisi kulit yang gatal dikarenakan hewan kecil (tungau) yang disebut Sarcoptes scabiei. Tungau ini menggali lubang pada kulit dan menyebabkan rasa gatal pada area tersebut. Rasa gatal akan menguat khususnya ketika anda tidur. Scabies menular dan menyebar dengan cepat melalui kontak fisik.  Gejala penyakit ini diantaranya: rasa gatal yang sering menjadi parah dan biasanya memburuk pada malam hari. Scabies dapat ditemukan diantara jari, pada ketiak, sekitar pnggang, sepanjang bagian dalam pergelangan tangan, siku bagian dalam, telapak kaki, sekitar payudara, sekitar alat kelamin laki-laki, bokong, lutut, pundak. Untuk pengobatan dan pencegahan penyakit ini dapat menggunakan produk dari Tahitian Noni.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar